DPC PBB Gelar Milad Ke 24 dan Pelantikan PAC se Kabupaten Sukabumi

Sabtu, 23 Juli 2022 - 21:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMI, SOROTPUBLIK.COM – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Bulan Bintang (PBB) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat gelar milad ke 24 dan pelantikan Pengurus Anak Cabang (PAC) se kabupaten setempat bertempat di Gedung Widaria Kencana.

Ketua DPC Partai Bulan Bintang Kabupaten Sukabumi mengungkapkan, bahwa dalam kegiatan tersebut mengusung tema “Satu Komando Menang Pemilu 2024” yang di hadiri seluruh anggota Partai Bulan Bintang se Kabupaten Sukabumi.

“Pelantikan PAC PBB Kabupaten Sukabumi baru 37 kecamatan yang terealisasi, dan tinggal 10 kecamatan lagi yang belum terisi dengan tujuan memudahkan kita membangun infrastruktur serta sesuai dengan target 386 ranting,” ungkap Jaka Susila, Sabtu (23/07/2022).

Jaka Susila menambahkan, Partai Bulan Bintang Cabang Kabupaten Sukabumi hingga saat ini masih teguh pada asasnya dengan penguatan infrastruktur kaderisasi untuk memenangkan pemilu 2024 mendatang.

“Ini bagian dari branding Pantai Bulan Bintang di setiap kecamatan, agar masyarakat lebih mengenal apa itu PBB,” tutupnya.

Penulis: Boy Kusnadi
Editor: Heri

Berita Terkait

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum
Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat
Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan
Beberapa Kasus di Desa Tambaangung Barat Mulai Terungkap
Beberapa Program di Tambaangung Barat Diduga Jadi Lahan Korupsi
Aparat Penegak Hukum Diminta Usut Tuntas Proyek TPT
LSM PK Soroti Proyek TPT di Tambaangung Barat
Ketua Fomabb Desak Presiden RI Menutup Tambang Ilegal

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 06:17 WIB

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum

Kamis, 13 Februari 2025 - 06:12 WIB

Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat

Rabu, 12 Februari 2025 - 05:42 WIB

Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan

Selasa, 11 Februari 2025 - 06:19 WIB

Beberapa Kasus di Desa Tambaangung Barat Mulai Terungkap

Sabtu, 8 Februari 2025 - 05:44 WIB

Aparat Penegak Hukum Diminta Usut Tuntas Proyek TPT

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum

Jumat, 14 Feb 2025 - 06:17 WIB

BERITA TERKINI

Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat

Kamis, 13 Feb 2025 - 06:12 WIB

BERITA TERKINI

Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan

Rabu, 12 Feb 2025 - 05:42 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Kasus di Desa Tambaangung Barat Mulai Terungkap

Selasa, 11 Feb 2025 - 06:19 WIB

LIPUTAN KHUSUS

Ketua Kelompok Tani Diduga Diperas Kades Tambaangung Barat

Senin, 10 Feb 2025 - 06:38 WIB