Disdik Sumenep Gelar Workshop Peningkatan Mutu Pendidikan Kepulauan

Senin, 5 Desember 2016 - 12:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Brewok/Doess

SUMENEP, SOROTPUBLIK.com – Untuk menghapus tudingan adanya cela antara pendidikan wilayah daratan dan kepuluan, Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sumenep, mengadakan workshop terrhadap guru dan kepala sekolah kepulauan.

Senin, 5 Desember 2016 Disdik melakukan workshop ke guru dan kepala sekolah bagi Kecamatan/pulau Masalembu dan Arjasa.

Abd Kadir, Kasi Kurikulum Bidang Dikdas, Dinas Pendidikan Sumenep, menyatakan, worshop ini dilakukan untuk peningkatan mutu pendidikan di kepulauan. Mengingat saat ini sering muncul dugaan bahwa pendidikan di kepulauan di anak tirikan.

“Sebenarnya tidak ada perlakuan yang berbeda antara pendidikan di daratan dan kepulauan,” Ujarnya.

Untuk penguatan guru dan kepala sekolah kepulauan juga perlu perhatian sehingga perlu dilakukan workshop seperti ini.

“Penguatan MPS dan pakem terus dilakukan agar bisa bersaing dan tidak dikotomi atau perbedaan antara kepulauan dan daratan,” Tukasnya.

Untuk tahun ini kata Abd Kadir, workshop peningkatan mutu pendidikan di ikuti oleh Kecamatan/pulau Masalembu dan Kepulauan Arjasa. Sedangkan tahun 2015  kemarin, Kecamatan Nonggunung, Sapeken dan kepulauan Raas.

Abd Kadir berharap, para guru dan kepala sekolah serius mengikuti workshop peningkatan mutu pendidikan ini. “Hasilnya diimplementasikan di sekolah masing-masing,” Harapnya.

Berita Terkait

Oknum LSM Akui Memiliki Rokok Tanpa Pita Cukai
Oknum LSM Dituding Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai
Sistem Penerimaan Murid Baru SMAN Sudah Didepan Mata
Rokok Bintang Tanpa Pita Cukai Berkeliaran di Beberapa Daerah
LPK Meminta Bea Cukai Tutup Perusahaan Rokok Pad
Oknum LSM Terlibat Peredaran Rokok Tanpa Pita Cukai
P3-KGAI di Desa Campaka Jadi Sorotan Publik
Rokok Tanpa Pita Cukai Berkeliaran Dibeberapa Daerah

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 05:44 WIB

Oknum LSM Akui Memiliki Rokok Tanpa Pita Cukai

Selasa, 29 April 2025 - 08:55 WIB

Oknum LSM Dituding Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai

Selasa, 29 April 2025 - 05:56 WIB

Sistem Penerimaan Murid Baru SMAN Sudah Didepan Mata

Senin, 28 April 2025 - 19:43 WIB

Rokok Bintang Tanpa Pita Cukai Berkeliaran di Beberapa Daerah

Minggu, 27 April 2025 - 09:53 WIB

LPK Meminta Bea Cukai Tutup Perusahaan Rokok Pad

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Oknum LSM Akui Memiliki Rokok Tanpa Pita Cukai

Rabu, 30 Apr 2025 - 05:44 WIB

BERITA TERKINI

Oknum LSM Dituding Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai

Selasa, 29 Apr 2025 - 08:55 WIB

BERITA TERKINI

Sistem Penerimaan Murid Baru SMAN Sudah Didepan Mata

Selasa, 29 Apr 2025 - 05:56 WIB

BERITA TERKINI

Rokok Bintang Tanpa Pita Cukai Berkeliaran di Beberapa Daerah

Senin, 28 Apr 2025 - 19:43 WIB

BERITA TERKINI

LPK Meminta Bea Cukai Tutup Perusahaan Rokok Pad

Minggu, 27 Apr 2025 - 09:53 WIB