Dinkes Malang Fokus Perbaiki Puskesmas Mojolangu

Kamis, 17 Maret 2016 - 14:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorotpublik.comMalang, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Malang, tahun ini, bakal memperbaiki Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Mojolangu dengan menggunakan Dana Alokasi Khusus (DAK).

Kepala Dinkes, Asih Tri Rachmi, mengatakan, nantinya fisik Puskesmas itu akan ditingkatkan dengan membangun gedung lantai dua.

“Tujuannya agar program kesehatan ini bisa merata dan pelayanan semakin membaik,” jelas Asih, Kamis (17/03/2016).

Ia menambahkan, selain fisik bangunan, fasilitas pembantu juga akan ditambah, seperti sepeda motor dan alat kesehatan lainnya.

“Kita lebih fokus pada peningkatan gizi dan penurunan angka kematian anak,” imbuhnya.

Anggaran senilai Rp 2 miliar dari DAK itu, menurut Asih, sudah sesuai dengan yang dibutuhkan Dinkes untuk meningkatkan fasilitas kesehatan, khususnya di Puskesmas Mojolangu.

“Puskesmas hanya untuk rawat jalan dan menambah tingkat kenyamanan. Apalagi kita sudah punya RSUD, jadi harapannya pelayanan kesehatan bisa maksimal,” pungkasnya. (Setia/Fin)

Berita Terkait

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Bersiap Membuka Poli Urologi
Hosimah Diduga Lakukan Penganiyaan Kepada Menantunya
Kepala DKP2KB Kabupaten Sumenep Terkesan Tertutup
Proyek Irigasi Tanpa Papan Informasi Jadi Sorotan
BPBD Sumenep Menyampaikan Himbauan Potensi Bencana
Inspektorat Segera Panggil Perangkat Desa Nyalabu Laok
Ketua KJJT Pamekasan Dukung Rencana Bupati
Bappeda Sumenep Gelar Musrembang RPJMD

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 10:17 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Bersiap Membuka Poli Urologi

Selasa, 1 Juli 2025 - 11:16 WIB

Hosimah Diduga Lakukan Penganiyaan Kepada Menantunya

Senin, 30 Juni 2025 - 08:36 WIB

Kepala DKP2KB Kabupaten Sumenep Terkesan Tertutup

Minggu, 29 Juni 2025 - 22:01 WIB

Proyek Irigasi Tanpa Papan Informasi Jadi Sorotan

Sabtu, 28 Juni 2025 - 21:36 WIB

BPBD Sumenep Menyampaikan Himbauan Potensi Bencana

Berita Terbaru

ADVERTORIAL

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Bersiap Membuka Poli Urologi

Kamis, 3 Jul 2025 - 10:17 WIB

BERITA TERKINI

Hosimah Diduga Lakukan Penganiyaan Kepada Menantunya

Selasa, 1 Jul 2025 - 11:16 WIB

BERITA TERKINI

Kepala DKP2KB Kabupaten Sumenep Terkesan Tertutup

Senin, 30 Jun 2025 - 08:36 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Irigasi Tanpa Papan Informasi Jadi Sorotan

Minggu, 29 Jun 2025 - 22:01 WIB

BERITA TERKINI

BPBD Sumenep Menyampaikan Himbauan Potensi Bencana

Sabtu, 28 Jun 2025 - 21:36 WIB