Diguyur Hujan Deras Petani Desa Jelbudan Bergegas Tanam Padi

Kamis, 17 November 2016 - 10:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Doess/Brewok

SUMENEP, SOROTPUBLIK.com – Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Sumenep Madura Jawa Timur, disambut gembira oleh petani di Desa Jelbudan, Kecamatan Dasuk. Itu karena hektaran lahan persawahan banyak berisi air hujan, sehingga petani setempat bergegas untuk menanam padi.

Menurut seorang petani Misnan, saat ini mulai memasuki musim tanam padi, musim tanam padi sudah dipersiapkan sebelum dilakukan penanaman padi, terutama persiapan para petani terhadap benih padi yang akan ditanam.

“Musim tanam padi dilakukan oleh para petani biasanya dengan dimulainya musim penghujan tiba dan ini merupakan suatu berkah,” Ujarnya. Kamis (17/11/16).

Saat ini ratusan hektar lahan sudah mulai siap dibajak dan dilakukan penanaman secara serentak di Desa Jelbudan, Kecamatan Kecamatan Dasuk.

“Masyarakat tani saat ini sudah sibuk melakukan pengolahan lahan untuk penanaman padi,” Tukasnya.

Berita Terkait

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang
Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 11:11 WIB

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Senin, 25 Nov 2024 - 11:11 WIB

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB