Camat Dasuk Diduga Tutup Mata Terkait Akses Jalan Rusak

Sabtu, 1 Maret 2025 - 09:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Wismadi Laksono, selaku Camat Dasuk, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur diduga tutup mata terkait akses jalan rusak dibeberapa desa.

Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Pemantau Korupsi (PK) wilayah Jawa Timur mengungkapkan, bahwa semenja Wismadi Laksono menjabat Camat Dasuk diduga tutup mata terkait akses jalan rusak.

“Walaupun beliaunya lama di Kecamatan Dasuk, namun anehnya tidak ada perubahan terkait pembangunan inspratruktur di Dasuk, utamanya akses jalan,” ungkap Nuh, Sabtu (01/03/2025).

Nuh menambahkan, Camat Dasuk setiap disinggung terkait beberapa akses jalan rusak di wilayah Kecamatan Dasuk selalu mengalihkan singgungan tersebut.

“Padahal di wilayah Dasuk banyak akses jalan rusak, akan tetapi Camat Dasuk diduga tutup mata walau akses jalan rusak itu berdekatan dengan Kantor Camat Dasuk,” tutupnya.

Penulis : Brewok

Editor : Heri

Berita Terkait

Lembaga Pemantau Korupsi Laporkan PIP ke Kejati
Kinerja Camat Dasuk Jadi Sorotan Publik
Layanan Indihome di Wilayah Pantura Dikeluhkan Pelanggan
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Resmi Berstatus Kelas B
Warga Talango Tersengat Listrik Saat Mencari Pakan Ternak
Kinerja Camat Dasuk Jadi Sorotan Masyarakat
Jembatan Perjuangan Berdiri Kokoh di Desa Basoka
Camat Dasuk Enggan Tanggapi Konfirmasi Wartawan

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:54 WIB

Lembaga Pemantau Korupsi Laporkan PIP ke Kejati

Jumat, 7 Maret 2025 - 12:40 WIB

Kinerja Camat Dasuk Jadi Sorotan Publik

Kamis, 6 Maret 2025 - 15:12 WIB

Layanan Indihome di Wilayah Pantura Dikeluhkan Pelanggan

Selasa, 4 Maret 2025 - 11:30 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Resmi Berstatus Kelas B

Senin, 3 Maret 2025 - 13:22 WIB

Warga Talango Tersengat Listrik Saat Mencari Pakan Ternak

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Lembaga Pemantau Korupsi Laporkan PIP ke Kejati

Sabtu, 8 Mar 2025 - 12:54 WIB

foto dalam kondisi error

BERITA TERKINI

Kinerja Camat Dasuk Jadi Sorotan Publik

Jumat, 7 Mar 2025 - 12:40 WIB

BERITA TERKINI

Layanan Indihome di Wilayah Pantura Dikeluhkan Pelanggan

Kamis, 6 Mar 2025 - 15:12 WIB

ADVERTORIAL

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Resmi Berstatus Kelas B

Selasa, 4 Mar 2025 - 11:30 WIB

BERITA TERKINI

Warga Talango Tersengat Listrik Saat Mencari Pakan Ternak

Senin, 3 Mar 2025 - 13:22 WIB