Bus AKAS Seruduk Pohon di Kawasan Jalan Nasional Sumenep

Senin, 4 Maret 2019 - 20:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bus AKAS yang mengalami kecelakan di Jalan Raya Nasional Nambakor Sumenep. (Foto: Ist/Humas Polres Sumenep)

Bus AKAS yang mengalami kecelakan di Jalan Raya Nasional Nambakor Sumenep. (Foto: Ist/Humas Polres Sumenep)

Penulis: Heri/Kiki

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Sebuah Bus AKAS berpelat nomor N 7076 UV mengalami kecelakaan tunggal di kawasan Jalan Nasional, tepatnya di Desa Nambakor, Kecamatan Saronggi, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur.

Kasubag Humas Polres Sumenep, AKP Moh. Heri mengungkapkan, Bus AKAS jurusan Surabaya-Sumenep itu mengalami kecelakaan sekitar pukul 13.30 WIB, Senin (04/02/2019).

Saat kejadian, Bus AKAS yang dikemudikan Hendrawan Triwantoro tersebut melaju dari arah utara ke selatan dengan kecepatan sedang.

“Tiba-tiba Bus itu oleng dan hilang kendali, sehingga bergerak ke kiri dan menabrak pohon yang berada di bahu jalan,” kata AKP Moh. Heri, Senin (04/03/2019)

Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam kecelakan tersebut. Namun, bus AKAS dengan kenek bernama Sutrisno dan Buhari itu mengalami kerusakan.

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB