Bupati Sampang Dapatkan Piagam Penghargaan Dansat Brimob

Kamis, 16 November 2023 - 10:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – Bupati Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur H. Slamet Junaidi dapatkan piagam penghargaan Dansat Brimob Polda Jatim Kombes Pol. Suryo Sudarmadi, S.I.K, MH bertempat di Mako Kompi 3 Batalyon A Satbrimob Sidoarjo.

Bupati Sampang saat ditemui jurnalis sorotpublik.com mengungkapkan, bahwa penghargaan yang diterimanya itu atas dedikasi pemberian lahan seluas 36.572 meter untuk pembangunan Markas Kompi 2 Yon D Pelopor Satbrimob Polda Jatim.

“Setelah beberapa kali dilakukan peninjauan, disepakati lahan yang akan dibangun Mako Brimob terletak di Desa Sokobanah Daya Kecamatan Sokobanah,” ungkapnya, Kamis (16/11/2023).

Ia menjelaskan, pemerintah daerah akan melakukan Penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) terkait lahan yang akan dibangun Mako Brimob.

“Semoga kedepan dengan dibangunnya Maki Brimob di Kabupaten Sampang dapat memberikan dampak besar bagi Keamanan dan Ketertiban masyarakat, begitu juga kepada sektor lainnya,” pungkasnya.

Penulis: Is Gandi
Editor: Heri

Berita Terkait

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik
Dinkes P2KB Sumenep Prioritas Pelayanan Kesehatan Gratis
Sejumlah Kepala Desa Dipanggil Kejari Sumenep
BPRS dan Dinkes P2KB Sumenep Kompak Support Kegiatan Ketupatan
Warga Poteran Dihebohkan Mayat Tanpa Identitas
Beberapa Tempat Wisata Diserbu Wisatawan Dari Berbagai Daerah
SDI Miftahul Ulum di Batuputih Jadi Sorotan LPK
Gudang Penyimpanan Barang Dilalap Sijago Merah

Berita Terkait

Jumat, 11 April 2025 - 09:31 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik

Kamis, 10 April 2025 - 12:23 WIB

Dinkes P2KB Sumenep Prioritas Pelayanan Kesehatan Gratis

Rabu, 9 April 2025 - 09:59 WIB

Sejumlah Kepala Desa Dipanggil Kejari Sumenep

Senin, 7 April 2025 - 13:56 WIB

BPRS dan Dinkes P2KB Sumenep Kompak Support Kegiatan Ketupatan

Sabtu, 5 April 2025 - 18:29 WIB

Warga Poteran Dihebohkan Mayat Tanpa Identitas

Berita Terbaru

ADVERTORIAL

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik

Jumat, 11 Apr 2025 - 09:31 WIB

BERITA TERKINI

Dinkes P2KB Sumenep Prioritas Pelayanan Kesehatan Gratis

Kamis, 10 Apr 2025 - 12:23 WIB

foto dalam kondisi error

BERITA TERKINI

Sejumlah Kepala Desa Dipanggil Kejari Sumenep

Rabu, 9 Apr 2025 - 09:59 WIB

BERITA TERKINI

BPRS dan Dinkes P2KB Sumenep Kompak Support Kegiatan Ketupatan

Senin, 7 Apr 2025 - 13:56 WIB

BERITA TERKINI

Warga Poteran Dihebohkan Mayat Tanpa Identitas

Sabtu, 5 Apr 2025 - 18:29 WIB