Belum Sampai Satu Bulan Selesai Dikerjakan, Jembatan Desa Pakondang Ambruk

Rabu, 5 Oktober 2016 - 13:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Doess

SUMENEPSOROTPUBLIK.com  –  Keseriusan pengerjaan infrastruktur di perdesaan patut dipertanyakan. Pasalnya pembangunan jembatan di Dusun Balang, Desa Pakondang, Kecamatan Rubaru, Kabupaten Sumenep, Madura jawa timur yang baru selesai tidak sampai bulan sudah ambruk.

Warga Desa setempat, Inisial AS, menyebutkan, jembatan itu ambruk pada hari minggu  tiga hari lalu, ambruknya jembatan itu diduga karena pengerjaannya tidak tepat dan tidak sesuai petunjuk tekhnis.

“Panjang jembatan yang ambruk itu sekitar 10 meter lebar 2,5 meter,” Kata AS menjelaskan, Rabu (05/10/2016).

Menurutnya, jembatan itu merupakan akses utama warga ke pasar lenteng, bila tidak segera diperbaiki warga tidak bisa bepergian ke lenteng.

“Dana yang digunakan untuk pembangunan jembatan yang sudah ambruk itu sebesar Rp137 juta lebih, menggunakan Dana Desa (DD) tahun 2016,” Paparnya.

Atas ambruknya jembatan ini warga berharap agar segera diperbaiki, mengingat jembatan itu merupakan akses utama ke kampung Bille Tompok Desa Daramista, Kecamatan Lenteng.

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 November 2024 - 13:06 WIB

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB