Banyaknya Wisata di Sumenep Jadi Acuan Meningkatnya Nilai Tawar Papan Reklame

Selasa, 7 Mei 2019 - 17:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satu papan reklame di wilayah perkotaan Kabupaten Sumenep. (Foto: Hend/SorotPublik)

Salah satu papan reklame di wilayah perkotaan Kabupaten Sumenep. (Foto: Hend/SorotPublik)

Penulis: Hend/Kiki

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Meningkatnya jumlah wisata dan pengembangan sumber daya manusia yang mumpuni membuat pemasangan papan reklame di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur juga semakin meningkat.

Dampak signifikan wisata tersebut terlihat dalam pengelolaan papan reklame di lokasi-lokasi wisata di Kabupaten ujung timur Pulau Madura tersebut.

“Alhamdulillah dengan adanya pariwisata kami lebih bisa unggul dan banyak memasang reklame, seperti di pulau Giligenting. Kita akan lihat nanti reklame apa saja yang dipasang di setiap wisata,” ungkap Imam Sukandi, selaku Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD) Sumenep, Selasa (07/05/2019).

Selain itu, wisata sendiri memang menjadi ikon Kota Sumenep. Dengan keindahan wisatanya, menurut Imam perlu dianggap penting dalam pemasangan papan reklame.

“Karena Sumenep terkenal dengan keindahan wisatanya, saya kira wisata tersebut sangat berpengaruh banyak dalam pengembangan reklame di tahun ini,” tuturnya.

Imam juga menjelaskan, acuan banyaknya kegunaan papan reklame ialah dengan adanya wisata yang semakin berkembang pesat di Sumenep.

“Saat ini acuan untuk reklame sendiri masih lebih banyak terletak di kota. Cuma tidak menutup kemungkinan dengan banyaknya wisata nanti dapat pula banyak reklame yang berdiri,” harapnya.

Berita Terkait

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton
Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:20 WIB

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:25 WIB

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terbaru

Ilustrasi kecelakaan motor

BERITA TERKINI

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Rabu, 14 Jan 2026 - 06:20 WIB

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB