Asyik Pesta Sabu, Dua Pria Asal Sumenep Diciduk Polisi

Minggu, 9 Oktober 2016 - 08:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Ji/Brewok

SUMENEP SOROTPUBLIK.com  –  Sat Reskoba Polres Sumenep, Madura, Jawa Timur berhasil membekuk dua tersangka yang sedang asyik pesta Narkoba jenis Sabu dirumah kos milik Rahma yang berlokasi di Jl. KH. Sajad Bangselok.

Kapolres Sumenep, AKBP H Joseph Ananta Pinora melalui Kasubag Humas AKP. Hasanuddin menyampaikan, berdasarkan informasi dari masyarakat ada pesta sabu dirumah Kos, saat dikakukan penyelidikan lebih lanjut ternyata di ruang tamu ada dua pemuda yang sedang pesta sabu.

“Kami langsung lakukan penggeledahan dalam rangka penangkapan terhadap Andri Purwanto (35) warga Dusun Ganjur, desa Lalangon, Manding, dan tersangka lain atas nama Lukman Abu Bakar (24) warga Jl Urip Sumoharjo No. 16 Desa Pangarangan, Kecamatan Kota Sumenep,” Pungkasnya, Minggu (09/10/ 2016).

Sementara, barang bukti yang berhasil disita saat penangkapan diantaranya 1 (satu) kantong plastik kecil berisi narkotika jenis sabu seberat ± 0,20 gram dan 1 kantong plastik klip kecil yang masih terdapat sisa sabu usai pakai.

Termasuk juga 1 buah pipet kaca terdapat sisa sabu dg berat kotor 3,52 gr. 1 buah sendok sabu terbuat dari potongan sedotan plastik warna putih.

“Selain BB sabu, kami juga amankan 2 buah HP masing masing merk Polytron milik Tersangka Andri Purwanto dan merk Samsung milik Lukman abu bakar,” Tambah Hasanuddin.

Untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya, kedua tersangka dijerat dengan UU nomor 114 (1) subs 112 (1) Sub 127 Jo 132 UU NO. 35 TH 2009 Tentang Narkotika.

Berita Terkait

LSM PK Koordinasi Dengan Inspektorat Terkait Kades Tambaangung Barat
LSM PK Pastikan Laporan Kades Tambaangung Barat Lengkap
Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum
Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat
Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan
Beberapa Kasus di Desa Tambaangung Barat Mulai Terungkap
Beberapa Program di Tambaangung Barat Diduga Jadi Lahan Korupsi
Aparat Penegak Hukum Diminta Usut Tuntas Proyek TPT

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 09:32 WIB

LSM PK Koordinasi Dengan Inspektorat Terkait Kades Tambaangung Barat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 08:56 WIB

LSM PK Pastikan Laporan Kades Tambaangung Barat Lengkap

Jumat, 14 Februari 2025 - 06:17 WIB

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum

Kamis, 13 Februari 2025 - 06:12 WIB

Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat

Rabu, 12 Februari 2025 - 05:42 WIB

Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

LSM PK Koordinasi Dengan Inspektorat Terkait Kades Tambaangung Barat

Senin, 17 Feb 2025 - 09:32 WIB

BERITA TERKINI

LSM PK Pastikan Laporan Kades Tambaangung Barat Lengkap

Sabtu, 15 Feb 2025 - 08:56 WIB

BERITA TERKINI

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum

Jumat, 14 Feb 2025 - 06:17 WIB

BERITA TERKINI

Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat

Kamis, 13 Feb 2025 - 06:12 WIB

BERITA TERKINI

Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan

Rabu, 12 Feb 2025 - 05:42 WIB