Anggaran DD dan ADD Seharunya Mengentaskan Kemiskinan

Kamis, 4 Januari 2018 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala DPMD Sumenep H. Ahmad Masuni

Kepala DPMD Sumenep H. Ahmad Masuni

Penulis : Heri

Sumenep, SOROTPUBLIK.COM – Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) menghimbau terhadap kepala desa di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur anggaran Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD) seharusnya untuk mengentaskan kemiskinan dan kesejahteraan masyarakat setempat.

“Anggaran itu harus benar-benar mengentaskan kemiskinan, jangan sampek ada penyalagunaan dalam Dana Desa atau Alokasi Dana Desa itu sendiri,” ungkap, H. Masyuni saat ditemui diruang kerjanya, Kamis (04/01/2018).

Masyuni berharap, kepala desa di Kabupaten Sumenep, baik itu daratan maupun kepulauan mampu mempergunakan anggaran ADD dan DD untuk kesejahteraan dan mengentaskan kemiskinan di desa masing-masing, dan bukan untuk mempekaya diri sendiri.

“Semoga kepala desa yang ada di Kabupaten Sumenep, tidak ada yang menggunakan anggaran ADD dan DD hanya untuk mempekaya diri sendiri, namun bisa mengentaskan kemiskinan di desa masing-masing,” pungkasnya.

Dari pantau jurnalis sorotpublik.com di Kabupaten Sumenep, terlihat sejumlah rumah kepala desa berubah bak istana semenjak anggaran DD dan ADD di tambah oleh pemerintah terkait. Hal ini tak sesuai dengan pernyataan Kepala DPMD Sumenep yang menghimbau agar anggaran DD dan ADD hanya untuk mengentaskan kemiskinan dan mensejahterakan masyarakat setempat.

Berita Terkait

Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan
Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep
Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi
Ratusan Mahasiswa Gelar Aksi di Kantor DPRD Pamekasan
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Suport Bagi Bagi Takjil PJS
PJS Bagi Bagi Takjil di Akses Jalan Nasional
Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur
Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 18:39 WIB

Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan

Minggu, 23 Maret 2025 - 15:21 WIB

Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep

Sabtu, 22 Maret 2025 - 23:00 WIB

Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi

Jumat, 21 Maret 2025 - 14:58 WIB

Ratusan Mahasiswa Gelar Aksi di Kantor DPRD Pamekasan

Kamis, 20 Maret 2025 - 18:12 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Suport Bagi Bagi Takjil PJS

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan

Senin, 24 Mar 2025 - 18:39 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep

Minggu, 23 Mar 2025 - 15:21 WIB

BERITA TERKINI

Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi

Sabtu, 22 Mar 2025 - 23:00 WIB

BERITA TERKINI

Ratusan Mahasiswa Gelar Aksi di Kantor DPRD Pamekasan

Jumat, 21 Mar 2025 - 14:58 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Suport Bagi Bagi Takjil PJS

Kamis, 20 Mar 2025 - 18:12 WIB