80 Sipir Jalani Tes Urine

Senin, 11 April 2016 - 12:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorotpublik.comPamekasan, Karena semakin maraknya peredaran narkoba, 80 sipir di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas II-A Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Senin (11/4/2016).

Hal ini dilakukan untuk memastikan tidak ada penyalahgunaan narkoba di Lapas kelas II A Pamekesan.

Lapas Kelas II-A Pamekasan, Kusmanto Eko Putro mengatakan, tes urine yang dilakukan oleh Badan Narkotika Kabupaten (BNK) tersebut untuk mengantisipasi adanya peredaran barang haram yang kini sudah menggerogoti semua lini kehidupan masyarakat.

“Kami berkomitmen untuk membersihkan peredaran narkoba di dalam Lapas. Kami nyatakan perang terhadap narkoba,” terangnya.

Kusmanto Eko Putro membantah bahwa tes urine ini dilakukan karena adanya sipir yang tertangkap Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Jawa Timur beberapa waktu lalu lantaran menjadi kurir sabu dan positif mengkonsumsi narkoba.

Menurutnya, meski tidak ada sipir yang tertangkap BNN, pihaknya akan tetap melakukan tes urine karena sudah menjadi program instansinya.

“Dari 131 sipir di Lapas Pamekasan hanya 80 sipir yang menjalani tes urine. Karena mereka sedang menjalani tugas,” pungkasnya. (Ar/Fin)

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB