56 Guru Pembelajar ikuti Program Bantuan Peningkatan Karier

Kamis, 22 Desember 2016 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Nanang

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.com – Sebanyak 56 Guru Pembelajar SMP di Kabupaten Pamekasan Madura Jawa Timur, mengikuti Program Bantuan Peningkatan Karier Guru Pendidikan Dasar Melalui MGMP Bahasa Inggris SMP Tahun  2016.

56 Guru Pembelajar yang menjadi sasaran program terdiri dari dua kelompok yakni, 35 Guru Pembelajar dan 21 Peserta Peningkatan Karier. Kegiatan dilaksanakan dalam bentuk pendidikan dan pelatihan (diklat) dengan menggunakan moda tatap muka penuh, dengan pola 80 jam pelajaran (JP) dengan ketentuan: guru mata pelajaran 60 JP. Per JP = 45 menit 6 X pertemuan denngan pola In-On-In.

Program kegiatan dari Direktorat PGPD, Ditjen GTK, Kemdikbud ini, digelar di Home Based MGMP Bahasa Inggris SMP Jalan Balaikambang 16 Pamekasan pada tanggal 27 Oktober sampai dengan 30 Nopember 2016.

Drs Mochamad Tarsun M.S.I. Plt Kepala Diknas Pamekasan mengungkapkan bahwa latar belakang kegiatan ini digelar, karena masih banyak guru SMP di Pamekasan yang memiliki nilai dibawah KKM UKG tahun 2015 yakni dibawah 5,5.

“Jadi melalui program kegiatan ini kami berharap agar semua peserta betul-betul bisa memanfaatkan program sebaik baiknya yang telah diberikan oleh pemerintah untuk mengembangkan dan kemampuannya dirinya, serta meningkatkan semangat bermotivasi baik kemampuan pedagogik maupun kemampuan profesional,” Terang Mochamad Tarsun.

Ketua MGMP Bahasa Inggris Seger, mengatakan, dengan adanya program itu, Impementasinya diyakini sangat mendukung peningkatan intensitas,frekwensi, partisipasi, dan kontribusi dalam peningkatan kompetensi pedagogik, dan perbaikan proses dan penilaian hasil pembelajaran.

“Kegiatan ini memang sangat menunjang peningkatan pengembangan karier guru SMP anggota MGMP Bahasa Inggris SMP kabupaten pamekasan untuk mengelola pembelajaran, kemampuan menyusun publikasi ilmiah dan karya inovatit,” Terang Seger dengan nada lugas.

Hasil yang telah dicapai melalui implementasi program ini,yaitu adanya 56 guru anggota MGMP Bahasa Inggris SMP Kecamatan Pamekasan, Kabupaten Pamekasan, Provinsi Jawa Timur yang mampu meningkatkan kompetensi pedagogik dan kompetensi profesional berbasis UKG, meningkatkan kinerja, serta meningkatkan karier secara profesional dan proporsional.

Berita Terkait

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur
Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim
Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil
PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako
LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep
Sumur Bor di Dusun Paojajar Keluarkan Aroma Gas
IWO Pamekasan Berbagi Berkah di Bulan Suci Ramadhan
Polres Sumenep Amankan 271 Botol Arak Bali

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:11 WIB

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur

Senin, 17 Maret 2025 - 19:08 WIB

Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:32 WIB

Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:37 WIB

PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:28 WIB

LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur

Selasa, 18 Mar 2025 - 13:11 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim

Senin, 17 Mar 2025 - 19:08 WIB

BERITA TERKINI

Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil

Jumat, 14 Mar 2025 - 21:32 WIB

BERITA TERKINI

PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako

Jumat, 14 Mar 2025 - 20:37 WIB

BERITA TERKINI

LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep

Kamis, 13 Mar 2025 - 13:28 WIB