RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Sediakan Mobil Sehat

Senin, 22 April 2024 - 11:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. H. Moh Anwar Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur sediakan mobil sehat yang disediakan bagi para pasien untuk pulang ke kediamannya.

dr. Erliyati, selaku Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep menuturkan, untuk sementara pelayanan mobil sehat akan dioperasikan di wilayah Kecamatan Kota Sumenep serta akan dikembangkan ke beberapa kecamatan lain di Kabupaten Sumenep.

“Kami sangat berterima kasih kepada Bapak Bupati terkait penyediaan mobil sehat ini, dan ini menjadi bagian dari program bismillah melayani,” tuturnya, Senin (22/04/2024).

dr. Erliyati menjelaskan, selain adanya mobil sehat, pelayanan di faskes akan terus dikembangkan menjadi lebih optimal, agar masyarakat bisa benar-benar merasa puas terhadap pelayanan kesehatan di RSUD dr. H. Moh. Anwar.

“Kesehatan adalah persoalan yang sangat penting, maka dari itu kami berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik dan terus menciptakan inovasi yang optimal,” pungkasnya.

Penulis: Arzil
Editor: Heri

Berita Terkait

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah
Akses Jalan Poros Desa Seperti Persawahan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:25 WIB

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Rabu, 7 Jan 2026 - 13:25 WIB