RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Anggarkan 2,4 Miliar Pembelian Alat Canggih

Selasa, 4 Oktober 2022 - 11:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. H. Moh. Anwar Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur anggarkan 2,4 Miliar pembelian alat canggih untuk penunjang pelayanan terhadap para pasien khususnya masyarakat Sumenep.

Arman Andika, selaku Kasih Humas RSUD dr. H. Moh. Anwar mengungkapkan saat ditemui diruang kerjanya, pembelian alat canggih yang di anggarkan 2,4 Miliar itu bersumber dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBCHT) tahun 2022.

“Peralatan yang akan didatangkan berupa Mobile X Ray yang akan ditempatkan di ruang IGD sebagai penunjang fasilitas untuk kenyamanan pasien yang menjalani rawat inap dan peralatan canggih lainnya,” ungkapnya, Selasa (04/10/2022).

Ia berharap, dengan pembelian alat canggih yang di anggarkan dari DBHCT itu bisa terus bermanfaat bagi para pasien serta dapat memberikan pelayanan yang maksimal, agar tidak ada lagi masyarakat Sumenep yang berobat keluar kota.

“Semoga niat baik kami ini terus bermanfaat, sehingga pelayanan terus berkembang, dan pasien di RSUD dr. H. Moh. Anwar tidak harus dirujuk keluar kota lagi,” tutupnya.

Penulis: Brewok
Editor: Heri

Berita Terkait

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah
Akses Jalan Poros Desa Seperti Persawahan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:25 WIB

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Rabu, 7 Jan 2026 - 13:25 WIB