Pemkab Sumenep Gelar JJS Egrang Demi Lestarikan Budaya Lokal

Minggu, 2 September 2018 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis; Heri/Ismi

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Demi melestarikan budaya lokal, pemerintah Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur menggelar jalan jalan santai (JJS) egrang yang berlokasi di depan masjid angung Kabupaten Sumenep.

Bupati Kabupaten Sumenep dalam sambutannya menyampaikan, bahwa kegiatan jalan jalan santai egrang itu merupakan bagian dari even visit Sumenep 2018, dimana dalam kegiatan tersebut memperkenalkan budaya lokal kepada anak-anak muda yang saat ini hampir punah.

“Tradisi atau budaya harus dilestarikan, salah satunya tenjhak atau egrang ini, karena sedikit anak muda yang mengenal tradisi seperti ini, maka dari itu pemerintah Sumenep kembali mengingatkan tradisi ini supaya tidak punah,” ungkap A. Busyro Karim, Minggu (02/09/2018).

Menurut bupati Sumenep dua preode itu, jalan jalan santai egrang tidak hanya sebatas melestarikan budaya lokal, namun juga bagian dari menyatukan langkah pebanguan ke depan di Kabupaten Sumenep dengan cara kebersamaan dan kekompakan.

“Hal ini bagian dari menyatukan langkah membangun Sumenep, dengan diawali kebersamaan dan kekompakan di antara kita, dan tradisi egrang ini juga bisa dijadikan cara memperkuat ekonomi masyarakat,” katanya.

Dalam kegiatan egrang yang diikuti oleh ribuan peserta itu terdiri dari elemen masyarakat umum, perwakilan organisasi perangkat daerah (OPD) dan instansi di lingkungan pemerintah Kabupaten Sumenep dengan berpakaian unik.

Berita Terkait

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI
Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak
Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Guru Ngaji
Bupati Sumenep Berharap Keuangan Desa Bermanfaat

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:16 WIB

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 November 2025 - 06:33 WIB

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:16 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:33 WIB

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB