Disdik Sumenep Gelar Seleksi Paskibraka

Minggu, 4 Maret 2018 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah Siswa-Siswi Saat melakukan Seleksi Paskibraka

Sejumlah Siswa-Siswi Saat melakukan Seleksi Paskibraka

Penulis : Ziad

Sumenep, SOROTPUBLIK.COM – Untuk mempersiapkan upacara bendera menyambut HUT  ke 73 RI calon anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka)  putra dan putri  tingkat SMA/MA se Kabupaten sumenep  mengikuti seleksi tahap 1 di  halaman Dinas Pendidikan Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur  yang diikuti kurang lebih 300 peserta dari tingkat SMA/MA/SMK se Kabupaten Sumenep.

Kepala Bidang Pembinaan Sekolah Menengah Pertama H. Mohammad Iksan S. Pd. MT, memalui H. Erdiyanto S. Pd, Kepala Seksi Peserta Didik dan Pembangunan Karakter Bidang Pembinaan SMP mengatakan  bahwa persiapan itu di lakukan untuk upacara bendera pada 17 agustus 2018 nanti, di mana untuk seleksi tahap 1 itu  merupakan seleksi fisik mulai dari tinggi badan, berat badan dan lain-lain.

“Para calon anggota Paskibraka ini akan mengikuti beberapa tahapan seleksi. Untuk tahap pertama, mereka mengikuti tes kesehatan, tinggi badan dan berat badan serta sikap,” tuturnya, Minggu (04/03/2018).

Kepala Seksi Peserta Didik dan Pembangunan Karakter Bidang Pembinaan SMP menambahkan, setelah mengikuti seleksi tahap 1 para anggota Paskibraka harus mengikuti seleksi  lagi di tahap ke 2 dan ke 3  di mana setiap siswa sangat menginginkan bisa lolos menjadi  anggota Paskibraka. Namun harus melewati persaingan, sehingga bisa dipercaya sebagai pasukan pengibar bendera dan nanti yang di nyatakan lolos  akan di ambil 76 peserta, 74 peserta  untuk tingkat  kabupaten  dan 2 peserta nantinya untuk di kirim ke provinsi.

“Setelah melalui seleksi berapa tahapan, nanti para Paskibraka yang lolos sejumlah 76 peserta. 74 peserta untuk tingkat Kabupaten Sumenep dan 2 peserta di kirim ke provinsi,” pungkasnya.

Berita Terkait

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah
Akses Jalan Poros Desa Seperti Persawahan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Selasa, 6 Januari 2026 - 15:32 WIB

Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan

Berita Terbaru

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB