Bupati Sumenep Subsidi Minyak Goreng dan Sembako

Jumat, 15 April 2022 - 10:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Bupati Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, pada tanggal 14 Maret 2022 subsidi minyak goreng dan sembako untuk meringankan kebutuhan masyarakat kurang mampu.

Bupati Sumenep mengungkapkan, dua bentuk bansos yang diterima oleh masyarakat miskin bisa membantu memenuhi kebutuhan pokok pangan masyarakat yang menunaikan ibadah puasa.

“Apalagi di bulan Ramadan dan jelang Hari Raya Idul Fitri, setidaknya bantuan ini bisa mengurangi beban kebutuhan masyarakat,” tutur Achmad Fauzi, Jumat (15/04/2022).

Suami Nia Kurnia itu berharap, masyarakat Sumenep yang kurang mampu akan semakin terbantu dengan adanya subsidi minyak goreng dan sembako di tengah kesulitan ekonomi akibat pandemi Covid-19 yang belum usai.

“Adanya bantuan tersebut tidak disalahgunakan oleh penerima, artinya benar-benar dipergunakan untuk kebutuhan pokok,” pungkasnya.

Penulis: Brewok
Editor: Heri

Berita Terkait

Sejumlah Petani di Sumenep Lakukan Audensi
Proyek Jalan di Desa Kalimo’ok Diduga Asal Jadi
Kasus P3-TGAI di Desa Campaka Menuai Kontroversi
Oknum Kiyai di Desa Campaka Terlibat Kasus P3-TGAI
Bupati Sumenep Letakan Batu Pembangunan Masjid Al Falah
Bea Cukai Madura Diduga Melakukan Pembiaran Rokok Tanpa Pita Cukai
H. Achmad Fauzi Resmi Lantik Paguyuban Musik Tongtong
Bea Cukai Madura Abaikan Wawancara Wartawan

Berita Terkait

Senin, 19 Mei 2025 - 15:08 WIB

Sejumlah Petani di Sumenep Lakukan Audensi

Jumat, 16 Mei 2025 - 11:58 WIB

Proyek Jalan di Desa Kalimo’ok Diduga Asal Jadi

Kamis, 15 Mei 2025 - 11:44 WIB

Kasus P3-TGAI di Desa Campaka Menuai Kontroversi

Senin, 12 Mei 2025 - 09:05 WIB

Oknum Kiyai di Desa Campaka Terlibat Kasus P3-TGAI

Jumat, 9 Mei 2025 - 15:10 WIB

Bupati Sumenep Letakan Batu Pembangunan Masjid Al Falah

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Sejumlah Petani di Sumenep Lakukan Audensi

Senin, 19 Mei 2025 - 15:08 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Jalan di Desa Kalimo’ok Diduga Asal Jadi

Jumat, 16 Mei 2025 - 11:58 WIB

BERITA TERKINI

Kasus P3-TGAI di Desa Campaka Menuai Kontroversi

Kamis, 15 Mei 2025 - 11:44 WIB

BERITA TERKINI

Oknum Kiyai di Desa Campaka Terlibat Kasus P3-TGAI

Senin, 12 Mei 2025 - 09:05 WIB

ADVERTORIAL

Bupati Sumenep Letakan Batu Pembangunan Masjid Al Falah

Jumat, 9 Mei 2025 - 15:10 WIB