Bupati Sumenep, Himbau Masyarakat Jauhi Narkoba

Kamis, 12 Juli 2018 - 18:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

A. Busyro Karim

A. Busyro Karim

Penulis: Ismi

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – A. Busyro Karim selaku Bupati Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur himbau masyarakat Sumenep khususnya generasi muda agar menjauhi narkoba, dikarenakan dampaknya yang sangat besar bagi mental maupun fisik para penggunanya.

Dalam sambutannya pada acara Hari Anti Narkotika Internasional 2018, Bupati Sumenep menuturkan, masyarakat agar menjauhi narkoba, dikarenakan narkoba lebih berbahaya daripada terorisme. Disebabkan narkoba dapat menyebabkan kematian secara perlahan.

“Saat ini, seluruh dunia menganggap narkoba sebagai musuh besar manusia. Bahkan ada yang menganggap narkoba lebih berbahaya daripada terorisme,” tuturnya, Kamis (12/07/2018).

Selain menyampaikan akan bahayanya narkoba apabila dikonsumsi masyarakat, Bupati dua preode itu juga menambahkan cara efektif dalam memberantas narkoba.

“Ada tiga hal utama yang sangat efektif dalam memberantas narkoba. Pertama keluarga, kedua, lingkungan masyarakat, dan ketiga pemerintah,” tambahnya.

Tiga cara yang diungkapkan bupati untuk memberantas narkoba. Disamping itu Bupati juga berharap agar semua pihak bersatu untuk menangkal dan tidak membiarkan generasi muda menjadi korban dari narkoba.

“Oleh karena itu, semua pihak harus bersatu padu menangkal bahaya narkoba. Jangan biarkan generasi muda menjadi budak narkoba,” pungkasnya.

Berita Terkait

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah
Akses Jalan Poros Desa Seperti Persawahan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Selasa, 6 Januari 2026 - 15:32 WIB

Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan

Berita Terbaru

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB