Terendam Banjir, Puluhan Hektar Tanaman Padi Panen Lebih Awal

Sabtu, 18 Februari 2017 - 16:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Doess

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Puluhan hektar tanaman padi di Desa Nambakor, Kecamatan Saronggi, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur yang terendam banjir di panen lebih awal. Hal itu dilakukan guna mengantisipasi kerugian cukup besar.

Puluhan hektar lahan pertanian yang ditanami padi itu sebenarnya belum memasuki masa panen dan bulir padinya masih hijau. Namun pantauan di Desa Nambakor padi tersebu tetap di panen oleh pemiliknya.

“Kami terpaksa memanen padi lebih awal, karena bila tetap dibiarkan padi ini akan membusuk,” Kata Ahmad Nur, seorang petani kepada Sorotpublik.com. Sabtu (18/02).

Untuk batang padi yang roboh dan dipenuhi lumpur sisa banjir kata Ahmad Nur tidak bisa dipanen dan karena sudah busuk ke hitam-hitaman.

“Tanaman padi yang roboh bercampur lumpur tak bisa di panen karena sudah rusak dan busuk bercampur lumpur banjir,” Ucapnya.

Sementara itu, Muzaini petani lainnya menyebutkan bahwa padi miliknya hanya separuh yang bisa diselamatkan, lainnya sebanyak dua petak tidak bisa dipanen karena masih muda.

“Yang separu di dua petak sawah tidak bisa di panen dan terancam mati,” Pungkasnya.

Berita Terkait

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep
Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep
Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton
Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:26 WIB

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep

Senin, 19 Januari 2026 - 21:05 WIB

Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:20 WIB

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep

Selasa, 20 Jan 2026 - 07:26 WIB

BERITA TERKINI

Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep

Senin, 19 Jan 2026 - 21:05 WIB

Ilustrasi kecelakaan motor

BERITA TERKINI

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Rabu, 14 Jan 2026 - 06:20 WIB

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB