Kecamatan Batang Batang Gelar Pawai Rakyat

Rabu, 24 Agustus 2016 - 14:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Dalam rangka menyambut hari kemerdekaan republik indonesia (HUT RI) yang ke 71, Kecamatan Batang-Batang, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur gelar pawai rakyat yang di ikuti beberapa desa dan beberapa sekolah dari tingkat SD/MI,SMP/MTS,SMA/MA se kecamatan setempat.

Zamroni, selaku camat Batang-Batang memaparkan, bahwa acara tersebut berjalan dengan lancar tanpa kendala apapun dan bisa berpartisipasi dalam rangka HUT RI ke 71.

foto 2 (1)

“Acara pawai ini Alhamdulillah berjalan dengan lancar tanpa adanya kendala apapun, dan bisa berpartisipasi dalam rangka HUT RI,” ungkanya, Rabu (24/08/2016).

Camat Batang-Batang menjelaskan, kegiatan tersebut terselenggara atas persetujuan dari masyarakat dan para tokoh setempat.

foto 3

“Saya senang sekali dengan adanya acara ini, karena saya tidak perlu jauh-jauh untuk melihat perayaan seperti ini, dan semoga tahun ke tahun terus diadakan pawai seperti ini,” jelasnya.

 

Penulis: HB
Editor: Heri 

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 November 2024 - 13:06 WIB

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB