Polres Sampang Amankan Warga Desa Baturasang

Rabu, 3 Januari 2024 - 13:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polres Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur amankan warga Desa Baturasang, Kecamatan Tambelangan kabupaten setempat.

Humas Polres Sampang menyampaikan, bahwa warga Desa Baturasang, Kecamatan Tambelangan yang diamankan berinisial N, dan diduga pelaku telah melakukan persetubuhan dan pencabulan terhadap anak di bawah umur.

“Saat di periksa penyidik terduga pelaku mengakui bahwa dirinya beberapa kali melakukan persetubuhan kepada bunga nama samaran, karena ingin mendapatkan kenikmatan dan kepuasan,” tutur Ipda Sujianto, Rabu (03/01/2024).

Ipda Sujianto menambahkan, pelaku diringkus saat tertidur di kamar rumahnya, dan kini terduga pelaku diamankan serta dilakukan penahanan di Rumah Tahanan (Rutan) Mapolres Sampang.

Penulis: Red
Editor: Heri

Berita Terkait

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu
Dinkes Provinsi Jawa Timur Kunjungi Puskesmas Ganding
Puskesmas Gapura Berkomitmen Dalam Pelayanan Masyarakat
Puskesmas Nonggunong Selenggarakan Senam dan Edukasi

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Senin, 18 November 2024 - 11:43 WIB

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Minggu, 17 November 2024 - 08:47 WIB

Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Selasa, 19 Nov 2024 - 04:08 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Senin, 18 Nov 2024 - 11:43 WIB

PEMERINTAHAN

Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Senin, 18 Nov 2024 - 05:33 WIB