RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Terus Optimalkan Pelayanan

Senin, 10 April 2023 - 13:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

dr. Erly, Direktur RSUD dr. Moh. Anwar Sumenep.

dr. Erly, Direktur RSUD dr. Moh. Anwar Sumenep.

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. H. Moh. Anwar Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur terus optimalkan pelayanan demi kemajuan RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep.

dr. Erliyati, selaku Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep melalui Kepala Seksi Informasi mengungkapkan, bahwa pelayanan yang terus di optimalkan berupa menambah peralatan cuci darah atau hemodialisa.

“Sebelumnya peralatan cuci darah berjumlah 8 sampai 9 unit, alhamdulillah saat ini sudah ada 17 unit,” ungkap Arman Endika Putra, Senin (10/04/2023).

Arman Endika Putra menambahkan, dokter sub bagian spesialis hemodialisa di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. H. Moh. Anwar Sumenep dr. Mujib.

“Selain dr. Mujib di bagian penyakit dalam, ada juga dokter umum yang diberi pemahaman tentang cuci darah hemodialisa, termasuk para perawat di HD yang diberikan pelatihan khusus,” pungkasnya.

Penulis: Brewok
Editor: Heri

Berita Terkait

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang
Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 11:11 WIB

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Senin, 25 Nov 2024 - 11:11 WIB

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB