H. Abdullah Hidayat Pimpin Upacara Peringatan HPN

Jumat, 13 Mei 2022 - 16:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – H. Abdullah Hidayat, selaku Wakil Bupati Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, sekitar pukul 09.00 WIB, pimpin upacara Hari Pendidikan Nasional (HPN) berlokasi di halaman Kantor Bupati setempat.

H. Abdullah Hidayat dalam penyampaiannya mengatakan, bahwa selama dua tahun terakhir dunia pendidikan di Kabupaten Sampang banyak tantangan yang harus dihadapi bersama.

“Di tengah hantaman ombak yang sangat besar, kita terus melautkan kapal yang besar bernama Merdeka Belajar yang di tahun ketiga ini telah mengarungi pulau-pulau di seluruh Indonesia,” ucapnya, Jumat (13/05/2022).

Ia menjelaskan, di tahun 2022 merupakan bukti jika dunia pendidikan di Kabupaten Sampang jauh lebih tangguh dari semua tantangan, dan kurikulum merdeka berawal dari upaya untuk membantu para guru serta murid di masa pandemi untuk mampu mengurangi dampak hilangnya pembelajaran.

“Kini kurikulum merdeka telah diterapkan di lebih dari 140 ribu satuan pendidikan di seluruh Indonesia, artinya ratusan ribu anak telah belajar dengan cara yang jauh lebih menyenangkan dan memerdekakan,” jelasnya.

Dari pantauan jurnalis sorotpublik.com, hadir mengikuti upacara diantaranya Forkopimda Sampang, Kepala OPD, Dewan Pendidikan, Pengawas, Kepala Sekolah, Mahasiswa dan Siswa di Kabupaten Sampang.

Penulis: Is
Editor: Heri

Berita Terkait

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal
Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan
Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan
Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik
Dinkes P2KB Sumenep Prioritas Pelayanan Kesehatan Gratis
Sejumlah Kepala Desa Dipanggil Kejari Sumenep
BPRS dan Dinkes P2KB Sumenep Kompak Support Kegiatan Ketupatan

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 09:47 WIB

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal

Kamis, 17 April 2025 - 10:45 WIB

Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan

Rabu, 16 April 2025 - 09:18 WIB

Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan

Senin, 14 April 2025 - 12:16 WIB

Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik

Jumat, 11 April 2025 - 09:31 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal

Jumat, 18 Apr 2025 - 09:47 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan

Kamis, 17 Apr 2025 - 10:45 WIB

BERITA TERKINI

Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan

Rabu, 16 Apr 2025 - 09:18 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik

Senin, 14 Apr 2025 - 12:16 WIB

ADVERTORIAL

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik

Jumat, 11 Apr 2025 - 09:31 WIB