Desa Ciambar Dilanda Hujan Deras dan Angin Puting Beliung

Rabu, 9 Maret 2022 - 21:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMI, SOROTPUBLIK.COM – Desa Ciambar, Kecamatan Ciambar, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat dilanda hujan deras disertai angin puting beliung sekitar pukul 15.15 WIB.

Warga setempat menuturkan, hujan deras yang disertai angin puting beliung tersebut sangat dahsyat, dan datang dari arah Kidul yang menyebabkan pohon tumbang serta atap rumah warga mengalami rusak.

“Ada 8 rumah warga yang mengalami rusak, dan alhamdulillah tidak ada korban jiwa,” tutur Rahamat dan Mustopa, Rabu (09/03/2022).

Rahamat dan Mustopa menjelaskan, para korban kini kebingungan untuk mencari tempat pengungsian yang disebabkan pemukiman di wilayah itu jauh dari rumah-rumah warga yang tidak terdampak bencana.

“Tadi ada Forkopincam Ciambar meninjau langsung kejadian ini, dan untuk kerugian yang dialami para korban masih dalam pendataan,” tutupnya.

Penulis: Imas Masrinda
Editor: Heri

Berita Terkait

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah
Akses Jalan Poros Desa Seperti Persawahan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:25 WIB

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Rabu, 7 Jan 2026 - 13:25 WIB