Pemdes Walidono Gelar Musrembangdes

Rabu, 20 Januari 2021 - 13:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONDOWOSO, SOROTPUBLIK.COM – Pemerintah Desa (Pemdes) Walidono, Kecamatan Prajekan, Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur gelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (MusrembangDes) tahun anggaran 2021.

Perwakilan Kecamatan Prajekan menyampaikan, bahwa kegiatan MusrembangDes merupakan acara tahunan, dengan tujuan menampung aspirasi masyarakat yang akan disampaikan ke dinas dan instansi yang ada di Kecamatan Prajekan.

“Mudah-mudahan apa yang di usulkan masyarakat desa disini sesuai dengan program prioritas kabupaten dan bisa di akomudir oleh kabupaten,” ucapnya, Rabu (20/01/2021).

Kepala Desa Walidono berharap, walaupun saat ini wabah Korona tetap melanda wilayah indonesia, semoga apa yang menjadi aspirasi masyarakat di MusrembangDes bisa terealisasi dengan baik.

“Terimakasih kepada pihak yang berkenan hadir dalam rangka kegiatan MusrembangDes ini, dan semoga apa yang menjadi usulan kami terpenuhi,” pungkasnya.

Dari pantauan jurnalis sorotpublik.com, pelaksanaan MusrenbangDes di laksanakan di Balai Desa Walidono, yang dihadiri perwakilan Camat Prajekan, Kepala Desa Walidono Samsul Arifin, pendamping Desa H. Fathor, beberapa tokoh dan instansi terkait.

Penulis: Rahema
Editor: Heri

Berita Terkait

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 November 2024 - 13:06 WIB

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB