Markas Gudang Bulog di Sampang Tidak Aman

Sabtu, 24 Oktober 2020 - 17:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tumpukan beras dalam truk yang parkir di gudang Bulog Sampang, Foto: Is {sorotpublik.com}

Tumpukan beras dalam truk yang parkir di gudang Bulog Sampang, Foto: Is {sorotpublik.com}

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – Markas Gudang Bulog di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur tidak aman dari maling.

Pasalnya, tiga unit kendaraan expedisi pengangkut beras bulog saat stanbay di gudang bulog Sampang hilang.

Seperti yang dialami Angga, sopir pengangkut beras saat berada di gudang bulog Sampang hilang 38 sak. Padahal posisi barang sebelum diturunkan masih lengkap.

“Ini aneh mas, padahal sebelum berangkat dari jawa kita cek masih ada, namun setelah sampai ke bulog Sampang hilang,” terangnya, Sabtu (24/10/2020).

Hal senada juga dialami Didik, seorang sopir truk pegangkut beras bulog dari Lamongan menuturkan, bahwa barang bawaannya hilang 2 sak.

“Kalok terus hilang begini, apa yang kita mau gantikan, karena kita hanya sopir yang gajinya paspasan,” keluhnya.

Didik dan Angga berharap, penegak hukum yang ada di Kabupaten Sampang bisa mengatasi apa yg ia keluhkan, agar peristiwa tersebut tidak terjadi kepada sopir beras bulog lainnya.

Penulis: Is
Editor: Heri

Berita Terkait

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal
Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan
Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan
Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik
Dinkes P2KB Sumenep Prioritas Pelayanan Kesehatan Gratis
Sejumlah Kepala Desa Dipanggil Kejari Sumenep
BPRS dan Dinkes P2KB Sumenep Kompak Support Kegiatan Ketupatan

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 09:47 WIB

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal

Kamis, 17 April 2025 - 10:45 WIB

Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan

Rabu, 16 April 2025 - 09:18 WIB

Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan

Senin, 14 April 2025 - 12:16 WIB

Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik

Jumat, 11 April 2025 - 09:31 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal

Jumat, 18 Apr 2025 - 09:47 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan

Kamis, 17 Apr 2025 - 10:45 WIB

BERITA TERKINI

Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan

Rabu, 16 Apr 2025 - 09:18 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik

Senin, 14 Apr 2025 - 12:16 WIB

ADVERTORIAL

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik

Jumat, 11 Apr 2025 - 09:31 WIB