Warga Kecamatan Dasuk Gotong Royong Perbaiki Jalur Pantura

Jumat, 8 Mei 2020 - 13:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto dalam kondisi error

foto dalam kondisi error

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Warga Desa Jelbudan, Kecamatan Dasuk, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur beberapa hari ini perbaiki Jalan Nasional, Jalur Pantai Utara dengan bergotong royong.

Ismail, yang merupakan warga setempat mengungkapkan, perbaikan jalan di Jalur Pantura itu bertujuan agar para pengendara dan pengemudi mobil tidak lagi kesulitan saat menghindari jalan yang berlubang.

“Karena banyaknya jalan yang rusak dan berlubang kita bersama warga yang lain perbaiki jalan ini,” ungkapnya, Jum’at (08/05/2020).

Ia menjelaskan, di beberapa akses jalan itu perbaikan jalan hanya sebatas tambal sulam, sehingga menyebabkan jalan tersebut cepat rusam saat musim hujan melanda wilayah itu.

“Kalok nunggu diperbaiki pemerintah kasihan sama pengendara, karena lubangnya makin besar,” jelasnya.

Ismail berharap, pemerintah terkait segera memperbaiki jalan tersebut dengan di hotmix, agar tidak slalu rusak sebelum sampai satu tahun.

Penulis: HB
Editor: Heri

Berita Terkait

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI
Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak
Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Guru Ngaji
Bupati Sumenep Berharap Keuangan Desa Bermanfaat

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:16 WIB

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 November 2025 - 06:33 WIB

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:16 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:33 WIB

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB