Disdik Sumenep Lakukan Sosialisasi Monitoring dan Evaluasi Sarpras SD

Kamis, 12 Maret 2020 - 12:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Dinas Pendidikan Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur melaksanakan sosialisasi monitoring dan evaluasi sarana prasarana sekolah dasar (SD).

Hal itu dilakukan untuk kesatuan langkah dan kesatuan visi bagaimana cara yang benar pengajuan untuk bantuan, dari proses proposal, proses imput data dan proses singkronisasi dengan dapodik.

“Sehingga nanti pada muaranya, bantuan yang akan disingkronkan dengan kementrian kebudayaan tidak menemukan kendala,” terang Kabid Dikdas melalui Pardi Sukisno, Kamis (12/03/2020).

Kasih Kelembagaan dan Sarpras itu menambahkan, selama ini yang terjadi, terkadang proposal isinya adalah rehab tetapi di dapodiknya sekolah tertulis baik. Meskipun sekolah benar-benar rusak, maka itu tidak singkron.

“Keluhan itu, tidak singkron dengan dapodik, dan itu kesalahan pertama, sehingga tidak bisa terealisasi di kementrian pendidikan dan kebudayaan,” imbuhnya.

Pihaknya berharap, tahun-tahun berikutnya bisa lancar memperjuangkan sekolah yang seharusnya mendapat bantuan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Penulis: Rul
Editor: Heri

Berita Terkait

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu
Dinkes Provinsi Jawa Timur Kunjungi Puskesmas Ganding

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Senin, 18 November 2024 - 11:43 WIB

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terbaru

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB