Akibat Termin Belum Cair, Tukang Harus Gigit Jari

Rabu, 22 Januari 2020 - 10:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi tukang yang lagi kerja

Ilustrasi tukang yang lagi kerja

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – Belum cairnya termin proyek Kementerian PUPR yang terdiri 33 SDN dan 1 SMPN tahun anggaran 2019 di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur sebabkan para tukang harus gigit jari.

Moh. Sholeh, yang merupakan pemborong proyek Kementerian PUPR di wilayah Kabupaten Sampang menyampaikan, walaupun proyek PUPR sudah dilaksanakan seratus persen, namun hingga kini termin belum cair.

“Saya merasa senang dapat borongan proyek mas, namun hingga saat ini belum dapat bayaran, akibatnya saya cari utangan untuk bayar para tukang,” tuturnya, Rabu (22/01/2020) sambil memegang kepalanya saat ditemui.

Sholeh berharap kepada semua pihak yang terkait dengan proyek Kementerian PUPR di Kabupaten Sampang agar secepatnya bisa mengatasi persoalan yang dialami dirinya saat ini.

“Kalok ini tetap seperti ini maka akan banyak orang  yang menagih utang, apalangi saya belum bisa bayar biaya sekolah anak semesteran,” harapnya.

Penulis: Is/Br
Editor: Heri

Berita Terkait

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 November 2024 - 13:06 WIB

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB