Dinkes Sampang Mendapatkan Sorotan Tajam LSM GMPK

Rabu, 4 Desember 2019 - 15:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengawas LSM GMPK Arif Sugiarto sebelah kiri, di tengah Ketua LSM GMPK Kabupaten Sampang Azis SH , sebelah kanan PLT Kadiskes kabupaten Sampang Agus Mulyadi (Foto: Is/SOROTPUBLIK)

Pengawas LSM GMPK Arif Sugiarto sebelah kiri, di tengah Ketua LSM GMPK Kabupaten Sampang Azis SH , sebelah kanan PLT Kadiskes kabupaten Sampang Agus Mulyadi (Foto: Is/SOROTPUBLIK)

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – Dinas Kesehatan Sampang mendapatkan sorotan tajam Lembaga Syawadaya Masyarakat Gerakan Masyaramat Perangi Korupsi (LSM GMPK) Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur.

Soratan tajam LSM GMPK itu terkait Pelaksana Tugas (PLT) Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sampang kurang open pemusnahan obat yang kadaluarsa dilingkungan Dinas Kesehatan kabupaten setempat.

“Kami menilai pemusnahan obat kadaluarsa di Dinas Kesehatan tidak pernah melibatkan  instansi lain, sehingga menimbulkan pertanyaan besar ditengah masyarakat,” ungkap Arif Sugiarto, selaku pengawas LSM GMPK, Rabu (04/12/2019).

Menanggapi hal itu, Pelaksana Tugas Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sampang menyatakan, bahwa pihaknya mengaku sudah sesuai dengan mekanisme  yang ada.

“Jika ada anggapan tidak melibatkan instansi lain itu tidak benar,” tutur H. Agus Mulyadi.

Saat disinggung obat apa saja yang dimusnahkan dan berapa banyak, Pelaksana Tugas Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sampang belum bisa mengungkapkan secara menyeluruh.

Penulis: Is/Br
Editor: Heri

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 November 2024 - 13:06 WIB

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB