Kasubag Humas Polres Buru Gelar Silaturahim bersama Insan Pers

Sabtu, 29 Juni 2019 - 21:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Acara Coffe Night Humas Polres Pulau Buru bersama insan pers. (Foto: Adam's/SorotPublik)

Acara Coffe Night Humas Polres Pulau Buru bersama insan pers. (Foto: Adam's/SorotPublik)

Penulis: Adam’s/Kiki

BURU, SOROTPUBLIK.COM – Guna menjalin hubungan dan eratkan kemitraan dengan insan pers, Kasubag Humas Polres Pulau Buru menggelar acara Coffe Morning yang dilanjutkan dengan Coffe Night sekaligus makan ikan bakar bersama, Sabtu (29/06/2019).

Acara silaturahmi tersebut dihadiri Ketua PWI Buru, Lili Tan Ohorella beserta seluruh wartawan dari media cetak dan media online di Kabupaten Buru.

Kasubag Humas Polres Buru, Ipda Dede Syamsi Rifai mengungkapkan, acara silaturahmi tersebut bertujuan menjalin hubungan antara insan pers dengan Polres Pulau Buru.

“Melalui Humas, Polres siap bersinergi dengan rekan-rekan wartawan yang sudah banyak membantu dalam mempublikasikan berita di Kabupaten Buru,” ucapnya, Sabtu (29/06/2019) malam.

Selain itu, acara silaturahmi tersebut juga membahas serta berdialog dan bertukar pikiran untuk langkah-langkah kemitraan ke depan antara Polres dan insan pers di Kabupaten Buru.

“Kami mengharapkan dukungan sepenuhnya kepada para rekan-rekan wartawan,” harap Ipda Dede.

Berita Terkait

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI
Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak
Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Jalan Mengelupas di Desa Ambunten Tengah Ditelantarkan
P3-TGAI di Desa Ellak Daya Jadi Sorotan LPK

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:16 WIB

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 November 2025 - 06:33 WIB

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:16 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:33 WIB

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB