Imbas DD dan ADD, Rumah Kades Bak Istana

Minggu, 17 Desember 2017 - 11:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rumah Milik Salah Satu Kades di Kecamatan Dasuk, yang Baru di Bangun

Rumah Milik Salah Satu Kades di Kecamatan Dasuk, yang Baru di Bangun

Penulis : Heri

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Dengan ditambahnya anggaran Dana Desa dan Alokasi Dana Desa oleh Pemerintah terkait membuat sejumlah rumah milik Kepala Desa yang berada di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur seperti istana. Pasalnya terlihat sejumlah rumah milik salah satu Kepala Desa di Kecamatan Dasuk berubah dari yang sebelumnya biasa, kini berubah luar biasa.

Molyadi, Lebaga Swudaya Masyarakat LMR-RI menuturkan, ia merasa tak kanget lagi dengan banyaknya rumah milik Kepala Desa berubah dratis seperti istana, semenja adanya kebijakan dari pemerintah terkait soal ditabahnya angaran untuk ADD dan DD.

“Kalok masalah rumah Kepala Desa yang seperti istana saya sudah tidak kanget lagi semenjak ditambahnya anggaran oleh pemerintah terkait soal ADD dan DD,” ungkapnya, Minggu (17/12).

Mol sapaan akrabnya berharap, para aparat penegak hukum bukan hanya diam dan terlihat biasa saja menanggapi persoalan yang kini menjadi lumrah di kalangan Kepala Desa yang berada di Kabupaten Sumenep, namun penegak hukum bisa menelusuri dari mana asal muasal uang untuk membangun rumah bak istana dan membeli mobil mewah.

“Semoga penegak hukum tak hanya menunggu laporan saja, namun penegak hukum bisa menelusuri terkait uang yang di gunakan para Kepala Desa untuk membangun rumah dan beli mobil mewah itu,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep
Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep
Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton
Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:26 WIB

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep

Senin, 19 Januari 2026 - 21:05 WIB

Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:20 WIB

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep

Selasa, 20 Jan 2026 - 07:26 WIB

BERITA TERKINI

Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep

Senin, 19 Jan 2026 - 21:05 WIB

Ilustrasi kecelakaan motor

BERITA TERKINI

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Rabu, 14 Jan 2026 - 06:20 WIB

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB