SDN Mandalah Ambruk di Guyur Hujan Perdana

Selasa, 17 Oktober 2017 - 14:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SDN Mandala IV Rubaru Yang Ambruk Diterjang Hujan Deras

SDN Mandala IV Rubaru Yang Ambruk Diterjang Hujan Deras

Penulis : Doess

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COMHujan perdana yang terjadi di Kabupaten Sumenep, Madura Jawa Timur menyebabkan bangunan Sekolah Dasar Negeri (SDN) Mandala IV, Kecamatan Rubaru ambruk setelah diterjang angin kencang. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut, sebab sekolah itu ambruk pada Senin malam.

Namun akibat peristiwa tersebut, para siswa tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar (KBM) di dalam kelas, karena KBM harus dilakukan di rumah penjaga sekolah.

“Para siswa di sekolah tersebut terpaksa belajar di rumah penjaga sekolah,” kata Ahmadi, warga di Kecamatan Rubaru.

Namun demikian meskipun harus dilaksanakan di rumah penjaga sekolah, para siswa tetap antusias mengikuti kegiatan belajar (KBM).

Namun, para wali murid berharap agar ada perhatian dari Pemerintah terkait untuk memperbaiki ambruknya bangunan SDN Mandala IV Kecamatan Rubaru itu.

“Selaku orang tua kami was-was akibat musibah ini, dan semoga sekolah ini mendapat perhatian dari dinas terkait,” terang Rahmat seorang wali murid.

Berita Terkait

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton
Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim
Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:20 WIB

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:21 WIB

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Berita Terbaru

Ilustrasi kecelakaan motor

BERITA TERKINI

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Rabu, 14 Jan 2026 - 06:20 WIB

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB