Jelang Ramadan Harga Kambing Masih Terpuruk

Kamis, 11 Mei 2017 - 19:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Nanang

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.COMMenjelang datangnya bulan Ramadan, harga kambing di Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur masih terpuruk. Penyebabnya, jumlah pembelian dari konsumen cukup lesu.

Terpuruknya harga kambing ini bisa dibilang merupakan anomali. Mengingat, biasanya menjelang bulan puasa banyak para pengepul yang berjualan di pasar hewan. Tetapi belakangan ini mereka tidak berjualan karena kondisi permintaan memang sepi.

Turunnya harga kambing yang terjadi sejak setahun kemarin cukup banyak, bahkan sekitar separuh dari harga normal. Biasanya kalau kambing dijual Rp 1 juta lebih bahkan bisa ke harga Rp 2 juta, akan tetapi sekarang harganya paling mentok hanya sampek Rp 1 juta.

Menurut Abdul Gani, salah satu pedagang kembing, dia juga merasakan sepinya penjualan hewan tersebut. Dengan begitu ia menjual satu ekor kambing dengan laba sekitar Rp 25 ribu hingga Rp 50 ribu per ekor, itupun harus mengantar ke konsumen.

“Jumlah itu lumayan cukup. Sehari bisa laku sebanyak empat sampai lima ekor,” Kata Abdul Gani, Pedagang Kambing, Kamis (11/05).

Pihaknya berharap pada bulan puasa nanti harga kambing akan naik. Mengingat, biasanya menjelang lebaran banyak pesanan sate di warung-warung. Dengan begitu, para pedagang kambing akan ketiban berkah di bulan puasa nanti.

Berita Terkait

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB