Tunjangan Guru Sertifikasi Tak Kunjung Cair

Rabu, 22 Maret 2017 - 19:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Heri

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Dana tunjangan guru Sertifikasi Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, lulusan tahun 2013, takkunjung dicairkan oleh Kantor Kementrian Agama (Kemenag) Sumenep.

Kasih Pendidikan Madrasah Mohammad Tawil menuturkan, tahun ini ada penghematan anggaran. Sehingga tunjangan sertifikasi guru menjadi tunggakan kisaran 4 Miliar.

“Memang tahu ini tunggakan guru sertifikasi kisaran 4 Miliar. Namun nanti pasti terbayar, akan tetapi tidak langsung 100 persen. Tapi secara bertahap,” pungkasnya, Rabu (22/03).

Saat disinggung target pencairan dana sertifikasi tersebut, Mohammad Tawil tidak dapat memberikan kepastian. Dirinya berdalih menunggu hasil pembahasan DPR pusat.

“Untuk yang 3 bulan sudah dicairkan, tinggal 6 bulannya. Kalau uang sudah ada, tinggal tunggu hasil dari pusat,” tambahnya.

Berita Terkait

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB